Cita-Citaku,( Lagu Anak Tentang Cita-cita Jadi Dokter, Lagu Profesi, Lagu Pekerjaan, Tematik, Pendidikan Anak Usia Dini, Lagu Mengajar Anak)
C G
Ku mau jadi dokter
Am G
Bila besar nanti
C G
Ku mau jadi insinyur
Am G
Saat aku dewasa
F G
Ku kan rajin belajar
C G
Dan pergi ke sekolah
F G
Agar tercapai semua
C
Cita-citaku….
Blog lagu, dongeng, pendidikan anak:
http://www.lagu2anak.blogspot.com
http://www.funchildsongs.blogspot.com
(Zepe Heru Saputra S.S)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar